Search

Jadwal Live Leg I 16 Besar Liga Europa

INILAHCOM, Jakarta - Delapan pertandingan leg pertama 16 besar Liga Europa digelar dini hari WIB nanti. Berikut jadwal pertandingan selengkapnya.

AC Milan menjamu Arsenal di San Siro. Duel ini disebut-sebut sebagai laga final kepagian. Jelang laga ini, kondisi kedua tim sedang bertolak belakang.

Milan mencatatkan 13 laga tak terkalahkan, sementara Arsenal menelan empat kekalahan beruntun di semua kompetisi. Liga Europa menjadi satu-satunya kesempatan bagi Arsenal untuk lolos ke Liga Champions musim depan karena peluang di Liga Primer Inggris sangat tipis. Duel ini akan disiarkan SCTV pukul 01.00 WIB.

Lazio menjamu Dinamo Kiev di Stadion Olimpico. Main di kandang sendiri Biancoceleste pasti mengincar kemenangan tanpa kebobolan. Tapi, Dinamo Kiev bukan lawan mudah. Wakil Ukraina itu pasti akan berusaha mencuri gol. Laga ini akan disiarkan beIN Sports pukul 03.00 WIB.

Jadwal pertandingan lainnya

Atletico v Lokomotiv Moskow (beIN Sports 2 pukul 01.00 WIB)
Dortmund v Salzburg (beIN Sports 3 pukul 01.00 WIB)
CSKA v Lyon
Sporting CP v Viktoria Plzen (beIN Sports 3 pukul 03.00 WIB)
Marseille v Bilbao (beIN Sports 1 pukul 01.00 WIB)
Leipzig v Zenit St Petersburg

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Jadwal Live Leg I 16 Besar Liga Europa : http://ift.tt/2tpPA4B

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Jadwal Live Leg I 16 Besar Liga Europa"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.