Search

3 Film Tentang Sepak Bola yang Harus Ditonton - Liputan6.com

Liputan6.com, Jakarta - Meski ada banyak film tentang bakset, bisbol, dan Amerika football, tapi sepak bola yang sesungguhnya telah diabaikan oleh para pembuat film.

Hollywood telah mengabaikan sepak bola atau sebagaimana mereka menyebutnya soccer. Terlepas dari bahasa yang dipakai, tak ada keraguan bahwa permainan indah ini membutuhkan representasi dalam pembuatan film.

Kendati demikian, ada banyak film tentang sepak bola yang bagus. Banyak yang telah ditonton oleh penggemar di seluruh dunia. Tetapi, ada beberapa yang terlewati.

Berikut ini adalah 3 film tentang sepak bola yang harus ditonton setiap penggemar seperti dikutip dari Ronaldo.com.

2 dari 4 halaman

Bend it Like Beckham (2002)

Sepak bola wanita kurang mendapat perhatian. Namun, bukan berarti mereka tak bergairah dengan permainan cantik seperti kaum pria.

Film yang dibintangi Keira Knightley dan Parminder Nagra ini mendapat kritik. Hal ini menunjukkan bahwa sepak bola melewati batas serta budaya, dan lebih dari sekedar permainan.

Film ini dipuja fans di Inggris dan anak benua India. film ini menunjukkan tentang ras dan nilai-nilai budaya, dilihat dari skenario yang diadaptasi ke musikal pada 2015 lalu

3 dari 4 halaman

The Damned United (2009)

Brian Clough adalah pesepak bola seperti Mohammad Ali yang seorang petinju. Michael Seen berperan sangat baik sebagai Clough muda di The Damned United.

Film ini menceritakan karier manajemen Brian Clough. Film ini menunjukkan ego seorang olahragawan dan bagaimana hal itu membawanya terpuruk.

Tonton saja film ini.

4 dari 4 halaman

Green Street Hooligans (2005)

Elijah Wood adalah aktor besar setelah sukses membintangi trilogi Lord of the Rings. Faktanya, Green Street Hooligans adalah salah satu film pertamanya setelah ia memprioritaskan film ini.

Seperti namanya, film ini berkisah tentang budaya 'ketangguhan' dan 'kebrutalan' dalam sepak bola Inggris. Orang-orang yang berpikir ekstrim seperti mereka katakan dalam bagian lain di Eropa, film ini menunjukkan seberapa dalam kecintaan penggemar di dalam permainan.

Berlatar belakang West Ham di Piala FA, cerita ini memikat dan menjaga Anda untuk tetap duduk hingga film berakhir.

Let's block ads! (Why?)



"sepak" - Google Berita
April 10, 2020 at 06:31AM
https://ift.tt/2RsRDyv

3 Film Tentang Sepak Bola yang Harus Ditonton - Liputan6.com
"sepak" - Google Berita
https://ift.tt/2SP8xJg
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "3 Film Tentang Sepak Bola yang Harus Ditonton - Liputan6.com"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.