PADA suasana musim kompetisi baru, Sepak Bule Eps. 23! kini balik lagi buat menemani kamu! Obrolan menarik seputar dunia olahraga khususnya sepak bola yang akan menghibur kamu selama di rumah aja. Pada episode kali ini, Jordan dan Yusuf atau Ucup bakal membahas tentang kondisi sepak bola Indonesia! Penasaran bagaimana? Langsung dengerin di RCTI+.
Sudah bukan rahasia lagi kalau sepak bola adalah olahraga yang punya paling banyak penggemar di Indonesia. Kalau sudah komentar soal bola, kita jagonya. Tapi, punya banyak penggemar dan jago komentar ternyata tidak sama dengan jago memainkannya.
Dengan penduduk lebih dari 200 juta orang, secara logika sih seharusnya Indonesia bisa menemukan 11 orang berbakat. Tapi, tentu keadaannya nggak se-sederhana itu. Kira-kira, apa sih alasan yang bikin kita nggak jago memainkan sepak bola?
BACA JUGA: Semprot Mike Tyson, Khabib Nurmagomedov: Cristiano Ronaldo Lebih Atlet ketimbang Dirinya!
“Alasan Indonesia kalau kalah (pertandingan sepak bola) pasti soal badan, postur kita kecil, jadi susah buat bersaing,” ucap Jordan. Ucup menganggap bahwa itu sebenarnya tidak bisa dijadikan alasan. Banyak pemain sepak bola top eropa yang juga berbadan kecil, seperti Xavi Hernandez, Andres Iniesta, Paul Scholes, bahkan hingga sang mega bintang Lionel Messi.
BACA JUGA: Lama Permainan Sepak Bola Versi IFAB
Penasaran? Mau tau kelanjutan dari Sepak Bule Eps. 23? Yuk dengerin kisah selengkapnya di Radio+ bagian dari RCTI+. Unduh aplikasi RCTI+ di Google Play Store dan Apple App Store.
(dji)
"sepak" - Google Berita
September 06, 2021 at 06:10PM
https://ift.tt/3h27v83
Sepak Bule Eps. 23 Kalo Tentang Komentar Bola, Orang Indonesia Jagonya - Bola Okezone
"sepak" - Google Berita
https://ift.tt/2SP8xJg
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Sepak Bule Eps. 23 Kalo Tentang Komentar Bola, Orang Indonesia Jagonya - Bola Okezone"
Posting Komentar